Soal
Dalam reaksi berikut:
Dalam reaksi berikut:
HNO2 + H2O
⇌
NO2– + H3O+
HPO42– +
SO32– ⇌ PO43– + HSO3–
HNO2 + PO43– ⇌ NO2– +
HPO42–
Yang merupakan pasangan asam-basa
konjugasi adalah ....
(A) HPO42– dan
PO43–
(B) HNO2 dan H3O+
(C) NO2– dan PO43–
(D) HNO2 dan HPO42–
(E) H2O dan HSO3–
Pembahasan
Pasangan asam basa konjugasi mempunyai ciri - ciri yaitu memiliki rumus kimia yang mirip dengan selisih jumlah Hidrogen sebanyak satu atom. Berdasarkan pilihan yang tersedia, maka jawaban yang mungkin adalah HPO42– dan PO43–, Keduanya memiliki rumus kimia yang mirip dengan selisih satu atom Hidrogen.
Pasangan asam basa konjugasi mempunyai ciri - ciri yaitu memiliki rumus kimia yang mirip dengan selisih jumlah Hidrogen sebanyak satu atom. Berdasarkan pilihan yang tersedia, maka jawaban yang mungkin adalah HPO42– dan PO43–, Keduanya memiliki rumus kimia yang mirip dengan selisih satu atom Hidrogen.
Soal
Dalam reaksi berikut:
Dalam reaksi berikut:
HSO4–(aq) + H2O(l)
⇌
H3O+(aq) + SO42–(aq)
CH3COOH(aq) +
HI(aq) ⇌
CH3COOH2+(aq) + I–(aq)
H2O(l) + S2–(aq)
⇌
OH–(aq) + HS–(aq)
yang bukan merupakan
pasangan asam-basa konjugasi adalah ....
(A) HSO4– dan SO42–
(B) H2O dan H3O+
(C) CH3COOH dan CH3COOH2+
(D) H2S dan S2–
(E) H2O dan OH–
Pembahasan
Pada soal sebelumnya telah dijelaskan bahwa pasangan asam basa konjugasi mempunyai ciri – ciri yaitu rumus kimianya memiliki kemiripan dengan selisih jumlah Hidrogen sebanyak satu atom.
berdasarkan pilihan jawaban yang ada maka H2S dan S2– bukan pasangan asam-basa konjugasi walaupun memiliki kemiripan pada rumus kimia. Hal ini disebabkan karena selisih jumlah atom Hidrogen keduanya lebih dari satu.
Pada soal sebelumnya telah dijelaskan bahwa pasangan asam basa konjugasi mempunyai ciri – ciri yaitu rumus kimianya memiliki kemiripan dengan selisih jumlah Hidrogen sebanyak satu atom.
berdasarkan pilihan jawaban yang ada maka H2S dan S2– bukan pasangan asam-basa konjugasi walaupun memiliki kemiripan pada rumus kimia. Hal ini disebabkan karena selisih jumlah atom Hidrogen keduanya lebih dari satu.